7 Rekomendasi Sarapan di Malioboro, Mulai dari Rp10 Ribu

Selain murah, rasanya juga enak dan mengenyangkan

7 Rekomendasi Sarapan di Malioboro, Mulai dari Rp10 Ribu

Malioboro, Yogyakarta, kerap menjadi destinasi favorit masyarakat untuk liburan ataupun sekadar jalan-jalan. Dikenal sebagai wisata budaya legendaris, kamu bisa berburu souvenir unik dan murah di Malioboro.

Nah, tak afdol rasanya jika berbelanja Malioboro belum mengisi perut dengan hidangan khas Yogyakarta. Menu-menu sarapan khas Yogyakarta mulai dari Pecel Senggol hingga Gudeg pun, layak kamu coba di dekat Malioboro.

Melansir dari beberapa sumber, berikut 7 rekomendasi tempat sarapan yang wajib kamu cicipi saat berada di Malioboro!

1. Pecel Senggol Beringharjo

Memiliki nama yang unik, Pecel Senggol Beringharjo ini berlokasi di depan Pasar Beringharjo, yang buka dari pukul 06:00 hingga 16:00 WIB.

Dengan harga mulai dari Rp8 ribu, sarapan dengan pecel yang kaya akan serat dan gizi ini cocok menjadi rekomendasi menu sarapan di pagi hari.

Karena lokasi warungnya yang sempit, tak heran jika warung ini diberi nama 'senggol'. Hal ini karena banyak pelanggan yang mengantre dan bersenggolan satu sama lain demi menikmati pecel legendaris ini.

2. Gudeg Yu Djum

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved