Cara Membuat Gaya Vintage dengan T-shirt

Tampil fashionable dengan mudah

Cara Membuat Gaya Vintage dengan T-shirt

Simpel tapi stylish, adalah kesan pertama yang muncul ketika kamu berhasil memadukan t-shirt kesayanganmu dengan ragam outfit lainnya. Karakter t-shirt yang timeless memang membuatnya sangat istimewa, apalagi waktu dipadukan dengan tema tertentu. Buat kamu pencinta gaya vintage, langsung contek tips padu-padan mengenakan t-shirt yang satu ini, yuk!

1. Motif garis-garis pada t-shirt model ringer, secara instan membuat tampilanmu tampak vintage a la 90's yang keren banget.

Cara Membuat Gaya Vintage dengan T-shirt

2. Dipadukan dengan rok jeans dan boots, sleeveless t-shirt kamu mendukung gaya untuk terlihat semakin cool!

3. Aksesori andalan seperti kalung rantai dan jepit rambut juga bisa membuat tampilan vintage kamu bersama t-shirt jadi semakin maksimal, lho.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved