5 Trik Memakai Celana Jogger Supaya Nggak Kelihatan 'B' Aja

No more basic!

5 Trik Memakai Celana Jogger Supaya Nggak Kelihatan 'B' Aja

Nyaman dipakai dan juga bikin penampilan jadi keren, jogger merupakan model celana yang wajib kamu miliki. Nggak cuma hanya untuk casual look, celana jogger juga bisa jadi pilihanmu untuk tampilan semi formal. Mungkin bagi sebagian orang sudah move on dari celana yang satu ini ke track pants. Namun, sesekali kembali memakai jogger kenapa nggak??

Supaya  penampilanmu nggak terkesan basic serta membosankan dengan celana yang satu ini, simak 5 tips & trik yang sudah Popbela rangkum ya! Ganti celana trousers ke kantormu dengan jogger yuk! 

1. Trik ciptakan penampilan yang effortless

5 Trik Memakai Celana Jogger Supaya Nggak Kelihatan 'B' Aja

Karena mudah untuk dipadukan dengan berbagai warna, monokrom merupakan warna yang jadi pilihan banyak orang. Lebih effortless dengan sentuhan elegan, celana jogger kesayanganmu bisa di mix & match sleeveless top, di kombinasikan dengan plain shirt sebagai dalamannya kece lho! Jangan lupakan sepatu high heel dan statement accessories.

2. Tampilan lebih chic dengan memakai cutout sweater

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved