Tampil Beda di Tahun 2020 dengan Warna Biru Klasik

Salah satu warna yang jadi tren di tahun ini

Tampil Beda di Tahun 2020 dengan Warna Biru Klasik

Sudah memasuki tahun 2020, saatnya mulai mencoba gaya baru yang menjadi tren di tahun ini. Selain model outfit semakin kekinian, warna-warna yang dikabarkan akan menjamur di tahun 2020 juga nggak ada salahnya untuk kamu coba. Salah satunya adalah warna biru! Bukan biru pastel, namun warna biru klasik diprediksi akan menjadi warna yang hits!

Berniat coba mix & match pakaian berwarna biru, berikut telah Popbela rangkum 5 look yang bisa kamu contoh saat menggunakan fashion item berwarna biru. Mulai dari jumpsuit hingga boots, dijamin gayamu akan 180 derajat terlihat semakin modis.

1. Jangan ragu untuk mulai mengombinasikan warna biru dan hijau pada OOTD-mu. Mudahnya, gunakan kemeja biru dan pencil skirt, penampilanmu akan semakin keren!

Tampil Beda di Tahun 2020 dengan Warna Biru Klasik

2. Nggak hanya warna yang netral, jumpsuit warna biru akan semakin keren dengan sunglasses, silver clutch dan white sneakers.

3. Look satu ini dijamin akan membuatmu mencuri perhatian! Grey oversized top, coba pasangkan dengan knee high boots warna biru.

4. Berniat untuk mengandalkan fashion item berdetail bulu, kamu bisa tampil lebih keren dengan pilihan warna biru. Kombinasikan dengan clutch cokelat dan boots, oke juga.

5. Lupakan sejenak denim pants, kamu bisa memilih celana warna biru sebagai pilihan mix & match dengan sweater dan mules.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved