Desain Kostum Paling Ikonik Sepanjang Sejarah Film Hollywood

Film favoritmu ada di bawah ini!

Desain Kostum Paling Ikonik Sepanjang Sejarah Film Hollywood

Dibalik akting para aktris yang berhasil buat penonton bedecak kagum, terdapat elemen-elemen yang berhasil mendukung deretan film tersebut menjadi film favorit publik. Salah satunya busana alias kostum para pemain! Kostum pada film biasanya menjadi salah satu faktor yang bisa menentukan bagus atau tidaknya suatu film. Harus menyatu dengan alur dan konsep cerita akan membuat film menjadi lebih "hidup".

Seperti kostum di bawah ini! Deretan kostum ini berhasil menjadi icon yang dikenang dalam sejarah film. Nggak selalu kostum mahal dengan taburan berlian, bahkan t-shirt, cardigan dan mini skirt juga mampu menjadi kostum yang ikonik! Hmm.. penasaran apa saja desain kostum yang ikonik dalam film? Berikut telah Popbela rangkum di bawah ini!

1. Gaun hitam Audrey Hepburn di Breakfast at Tiffany's

Desain Kostum Paling Ikonik Sepanjang Sejarah Film Hollywood

Sarapan sambil memandangi jendela etalasi toko perhiasan Tiffany's menjadi salah satu scene dan busana paling ikonik Holly Golightly yang diperankan oleh Audrey Hepburn. Ia terlihat sangat glamour dengan black sleeveless dress, pearls jewelry, gloves dan segala aksesori yang mewah. Berkat busana yang ikonik, nggak sedikit kalangan artis Hollywood yang meniru gaya ini saat berada di red carpet. 

2. Film Mean Girls menjadi tren outfit serba pink

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved