7 Model Korea Selatan yang Terkenal hingga Luar Negeri

Terlibat dengan desainer dunia

7 Model Korea Selatan yang Terkenal hingga Luar Negeri

Kini industri hiburan Korea Selatan tengah jadi sorotan berbagai negara. Nggak hanya di kawasan Asia, popularitas artis hingga idol asal Korea Selatan kini jadi incaran hingga belahan benua Eropa dan Amerika.

Nggak hanya itu, para model asal Korea Selatan turut mencuri perhatian. Memiliki ciri khasnya masing-masing, mereka berhasil dipercaya menjadi model untuk brand dunia hingga berjalan di atas runway luar negeri.

1. Berkarier sejak tahun 1997, Jang Yoon Ju tetap mempertahankan popularitasnya hingga kini hingga dipercaya menjadi host untuk acara Korea’s Next Top Model.

7 Model Korea Selatan yang Terkenal hingga Luar Negeri

2. Selama berkarier sebagai model, Park Ji Hye telah terlibat dengan berbagi brand terkenal seperti Dior, Vuitton, Alexander Wang, Ralph Lauren, Armani, Hermès, Oscar de la Renta, Vera Wang, Balmain x H&M hingga Michael Kors.

3. Yoon Young Bae mulai mencuri perhatian saat berjalan di Seoul Fashion Week 2015. Brand terkenal sebagai Chanel, Fenty x Puma, Valentino, Versace, Fendi, Burberry, Coach, Michael Kors, Victoria Beckham hingga Tommy Hilfiger pernah melibatkan Yoon Young Bae sebagai model untuk koleksinya.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved