10 Gaun Terbaik Seleb Korea di Baeksang Arts Awards 2020

Siapa gaun terbaik versi dirimu?

Baeksang Arts Awards 2020 baru saja berlangsung 05 Juni 2020 di KINTEX, Ilsan. Untuk pertama kalinya, ajang penghargaan yang telah digelar selama 56 tahun ini dilewati dengan para artis yang duduk berjauhan dan tanpa adanya penonton. Walau diadakan ditengah pandemi, para seleb Korea Selatan ini tetap tampil maksimal dengan gaun terbaiknya. Mulai dari Son Ye Jin, Han So Hee hingga UI, ini 10 gaya seleb Korea dengan predikat gaun terbaik di Baeksang Arts Awards 2020.

1. Kemunculan Son Ye Jin dengan sparkling off-white dress dan anting yang glamor langsung mencuri perhatian!

2. IU memilih silver gown dengan aksen black line yang berhasil jadi statement point pada penampilan karpet merahnya.

3. Long sleeve maxi dress menjadi pilihan Seo Ji Hye saat hadir di Baeksang Arts Awards 2020.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here