Jaket bomber atau bombardier jacket ini awalnya diperuntukkan bagi penerbang atau pilot. Biasanya bahan jaket ini terbuat dari nilon atau kulit, Bela. Namun seiring berkembangnya jaman dan tren di dunia fashion, model bomber jacket ini semakin unik dan bervariasi sehingga menjadi sangat popular di kalangan pria maupuan wanita nih. Kamu bisa juga menjadikan bomber jacket ini sebagai akesoris untuk membuat outfitmu look cool and dope. Nggak hanya itu saja kamu bisa tetap menggunakannya saat musim hujan tiba. Berikut ini adalah mix n match bomber jacket yang bisa menjadi inspirasmu.
Sumber foto: hudmark.com/ just the design/ whoismocca/ fashionfademagazine/wheretogetit/tourdesrfu.com/theeverygirl/fashiontagblog/leftbankgirl/theenchatedboudoir.com
Kamu bisa memadupadankan bomber jaketmu, dengan berbagai look yang mendeskripsikan dirimu. Jadi bagaimana Bela? Siap untuk tampil lebih keren?
SHOP THE LOOK
SEE NOW BUY NOW: 1. Frilled printed t-shirt, ZARA, IDR 359,900; 2. Skinny ripped denim, ZARA, IDR 559,900 ; 3. Bomber jacket, ZARA, IDR 599,900 ; 4. Flat open ankle boots, ZARA, IDR 559,900