7 Istilah Penting pada Sneakers yang Wajib Kamu Tahu

Kenali yuk!

7 Istilah Penting pada Sneakers yang Wajib Kamu Tahu

Saat ingin membeli sneakers secara online, seringkali ditemui istilah atau singkatan yang beragam. Padahal penting untuk dipahami sebelum membeli sepatu secara online karena istilah yang digunakan biasanya berguna untuk menjelaskan kondisi sneakers yang dijual. 

Nggak perlu bingung, Popbela sudah rangkum istilah-istilah penting dalam sneakers yang harus kamu ketahui. Let's take a look!

1. WTS merupakan singkatan dari Want to Sell. Istilah ini biasa digunakan oleh penjual sneakers sebagai pembuka kalimat dan dilanjutkan dengan alasan menjual sneakers itu sendiri.

7 Istilah Penting pada Sneakers yang Wajib Kamu Tahu

2. BNIB atau Brand New in Box, istilah yang menjelaskan kondisi sneakers yang masih baru dan lengkap dengan box aslinya. Singkatan ini juga berguna untuk mengetahui apakah sneakers yang jual original atau tidak.

3. BNWB merupakan singkatan dari Brand New with Replaced Box. Ini berarti penjual menawarkan produk sneakers asli namun dijual dengan box lain karena alasan tertentu.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved