Deretan Fashion Item yang Wajib Kamu Hindari Saat Musim Hujan

Jangan sampai saltum!

Deretan Fashion Item yang Wajib Kamu Hindari Saat Musim Hujan

Seiring dengan bergantinya musim, gaya berpakaian juga perlu disesuaikan. Cuaca yang biasanya panas akan berganti menjadi dingin dan basah saat musim hujan. Pemilihan outfit yang salah saat musim hujan akan sangat merepotkan jika terkena basah maupun becek. 

Yuk, simak selengkapnya deretan fashion item yang wajib kamu hindari saat musim hujanKeep scrolling!

1. Cuaca saat musim hujan biasanya akan lebih dingin dan berangin, maka hindari memakai pakaian berbahan tipis. Selain tidak menghangatkan, memakai pakaian yang terlalu tipis justru dapat meningkatkan resiko terkena penyakit, lho.

Deretan Fashion Item yang Wajib Kamu Hindari Saat Musim Hujan

2. Jenis sepatu yang perlu kamu hindari saat musim hujan ialah high heels. Memakai sepatu dengan hak yang tinggi sangat berbahaya karena dapat menyebabkan kaki terpeleset akibat jalan yang basah dan licin. Sebaiknya gunakan sepatu yang flat dan terbuat dari bahan plastik maupun karet.

3. Memakai pakaian serba putih saat musim hujan merupakan kesalahan terbesar. Warna putih yang mudah kotor akan sangat merusak penampilan jika terkena cipratan dari becekan maupun rintikan air hujan.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved