Berlian Trisakti, Jenis Berlian Indonesia yang Unik dan Langka

Ada jenis berlian langka lainnya juga, lho!

Berlian Trisakti, Jenis Berlian Indonesia yang Unik dan Langka

Berlian dikenal sebagai salah satu permata paling berharga dan mewah di dunia. Kualitas berlian diukur dari beberapa aspek seperti kejernihan, warna, potongan, dan karat. Semakin tinggi nilai dari masing-masing aspek ini, semakin mahal pula harga berlian tersebut. Karena itulah, berlian jadi favorit dan simbol kemewahan bagi banyak orang. Selain itu, proses terbentuknya yang lama, berlian juga terkenal dengan daya tahannya yang luar biasa.

Bagi pecinta perhiasan dan kolektor, berlian punya daya tarik tersendiri, terutama untuk jenis-jenis berlian langka dan unik seperti Berlian Trisakti. Berlian lokal asal Indonesia ini memiliki sejarah dan keunikan tersendiri yang bikin semakin spesial. Simak, yuk!

1. Tambang berlian terbesar yang ada di Indonesia

Berlian Trisakti, Jenis Berlian Indonesia yang Unik dan Langka

Did you know, Indonesia ternyata punya tambang berlian terbesar yang terletak di Martapura, Kalimantan Selatan lho, Bela. Tambang berlian di Martapura sudah terkenal sebagai pusat tambang permata sejak zaman kolonial dan di tambang ini lah beberapa berlian unik dan berkualitas tinggi pernah ditemukan.

2. Penemuan permata bersejarah di Indonesia

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved