Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

7 Fashion Item Wajib Punya, Menurut Taylor Swift

Cocok untuk gaya sehari-hari

Michael Richards

Biarpun gaya sehari-harinya terbilang kasual, namun gaya Taylor Swift ada juga lho yang ikonik. Malah ia juga berhasil mempopulerkan beberapa fashion item seperti denim cropped top yang beken lagi. Padu-padan a la Taylor Swift pun terbilang mudah. Maka itu yuk coba investasikan fashion item kamu dengan tujuh barang pilihan Taylor Swift ini. Tenang! Ini cocok kok untuk gaya sehari-hari :)

1. Blazer putih

elle-taylor-swift-akm-gsi-45d7a244e453b1e4abdc8852f397da96.jpgElle.com

 

Blazer putih bisa menjadi andalan kamu banget! Dipadukan dengan apapun pasti chic.

2. Floral short jumpsuit

spl5010563-011-1531844934-9bc33d12bc92a2ebe598902954866b81.jpgElle.com

 

Buat gaya summer kamu lebih fun dengan short jumpsuit seperti ini. Kombinasikan dengan boots untuk kesan tangguh.

3. Bomber jacket

gettyimages-873877932-1510685926-54317254bcd2c2836a65f673c2697fed.jpgElle.com

 

Bomber jacket bisa menjadi jacket-on-the-go kamu! Kapan pun kemana pun.

4. Gingham

ffn-miamipix-akmgsi-swift-taylor-062316-52102852-deb309fabd4b977e7b56bc973974bb20.jpgElle.com

 

Busana-busana motif gingham bisa menjadi pilihan menarik yang mencuri perhatian.

5. Leather skirt

ag-147721-007-0f1cb4c385226a728fdf9d51d73bc84a.jpgElle.com

 

Biar edgy padukan atasan kamu dengan rok kulit. Cocok untuk acara malam lho.

6. Leopard shorts

ag-112800-002-eb6d13203703f7321eff627dadefd2e4.jpgElle.com

 

Untuk mengakali busana kamu yang polos, manfaatkan motif leopard supaya lebih keren.

7. Denim cropped top

spl5010818-003-1531944359-f7ffcb8a283bd6cd1f3b9dfcf28864da.jpgElle.com

 

Yang satu ini lagi hits kembali! Cewek trendi kayanya wajib punya satu denim cropped top deh, bagaimana menurut kamu??

BACA JUGA: 5 Cara Seru Pakai Wrap Skirt yang Bisa Kamu Tiru

IDN Channels

Latest from Style & Trends