1. Sesuai namany, wings bra memiliki bentuk yang menyerupai sayap. Wings bra mampu menempel pada bagian payudara tanpa pengait di bagian belakang, sehingga lebih aman saat memakai backless dress.
2. Low-back bra mirip seperti bra pada umumnya, namun bagian belakangnya lebih rendah. Dengan begitu, bagian belakang bra ini tidak akan tampak saat memakai backless dress.
3. Silicone stick-on bra mampu menempel pada bagian payudara dengan bantuan lem perekat di bagian dalamnya.
4. U plunge backless bra memiliki model yang didesain khusus untuk pakaian backless dan juga memiliki potongan leher V-neck yang rendah.
5. Tampilan payudara yang lebih terangkat saat memakai backless dress, push-up backless bra bisa jadi andalan.