6 Tips Membuka Booth di Bazar untuk Pemula, Catat!

Pahami tips ini sebelum membuka usaha

6 Tips Membuka Booth di Bazar untuk Pemula, Catat!

Mau coba menjalankan usaha kecil, mikro, atau menengah? Membuka booth di bazar bisa menjadi alternatif promosi dan branding produk ke masyarakat luas yang bisa kamu lakukan.

Membuka booth di bazar bisa membuat produk kamu lebih dikenal oleh masyarakat dan menambah pelanggan baru buat usahamu. Meskipun begitu, membuka booth di bazar tidak bisa dilakukan asal-asalan, ya.

Kamu harus tahu bagaimana membuka booth di bazar agar tidak rugi. Nah, berikut beberapa tips membuka booth di bazar untuk pemula yang bisa kamu catat.

1. Cari tahu detail informasi tentang bazar

6 Tips Membuka Booth di Bazar untuk Pemula, Catat!

Untuk membuka booth di bazar, kamu harus mencari informasi tentang bazar yang hendak diselenggarakan, baik di lokasi terdekat atau yang masih bisa dijangkau. Setelah itu, gali lebih detail tentang acara bazar tersebut. Pastikan kamu tahu tanggal dan durasi waktu pelaksanaan, biaya untuk menyewa booth, tema bazar, dan sebagainya.

Sebelum membuka booth di suatu bazar, hal lain yang perlu kamu pertimbangkan ialah produk yang akan kamu jual: apakah sudah sesuai dengan tema bazar atau belum. Tiap bazar umumnya memiliki tema yang berbeda-beda, sehingga kamu harus selektif memilih bazar yang memiliki keterkaitan tema dengan produkmu.

2. Kenali penyelenggara bazar beserta track record-nya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved