Cara Relaksasi Ini Cocok untuk Kamu yang Suka Kerja Keras

Biar nggak kerja terus

Cara Relaksasi Ini Cocok untuk Kamu yang Suka Kerja Keras

Menjadi seorang yang pekerja keras adalah kewajiban, jika ingin sukses di masa depan. Kebiasaan disiplin dan memanfaatkan waktu bisa menjadi modal, selain cerdas serta cekatan. Namun, seorang yang pekerja keras mudah sekali khawatir. Jika pekerjaan harian nggak selesai bisa stres kecil hingga uring-uringan.

Dampaknya, mereka mengisi sebagian besar waktunya dengan bekerja, bahkan saat akhir pekan. Tentu ini kurang bagus, kan. Mau melepaskan malah gelisah. Kalau kamu merasa seperti ini, ada beberapa cara supaya lebih santai dan bisa relaksasi menghadapi pekerjaan harian.

1. Batasi jam kerja

Cara Relaksasi Ini Cocok untuk Kamu yang Suka Kerja Keras

Jam kerja selama 8 jam hampir setiap hari sebenarnya cukup kalau kamu bisa mengaturnya dengan baik. Memang tugas kerja setiap hari ada yang baru, tapi kamu juga harus peduli dengan diri sendiri. Jika memang harus pulang kerja, hindari untuk membawa dokumen pekerjaan. Gunakan waktu untuk relaksasi. Jika akhir minggu terpaksa kerja, atur beberapa jam saja.

2. Kurangi perfeksionis

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved