Belajar Keuangan Dari 5 Provinsi Paling Melek Finansial Di Indonesia

Belajar tentang finansial dari mereka, yuk

Belajar Keuangan Dari 5 Provinsi Paling Melek Finansial Di Indonesia

Industri keuangan Indonesia tengah mengalami revolusi dengan mulai maraknya teknologi keuangan (Fintech) beberapa tahun belakangan ini. Menurut East Ventures - Digital Competitiveness Index (EV-DCI) 2023, fintech mulai dimarak dikalangan masyarakat Indonesia karena jumlah populasi usia produktif berpenghasilan besar di Indonesia semakin tinggi.

Maraknya penggunaan teknologi keuangan tentunya juga tak lepas dari peranan edukasi dan kesadaran masyarakat mengenai finansial. Tiga pendorong utama pertumbuhan fintech adalah perpaduan antara nilai transaksi, literasi, dan inklusi keuangan. Lantas, masyarakat Indonesia mana saja yang sudah sangat mengandalkan fintech dan memiliki literasi keuangan tinggi? 

Adakah sesuatu yang bisa kita pelajari dari masyarakat di provinsi tersebut untuk meningkatkan literasi keuangan kita? Simak selengkapnya di bawah ini.

1. Riau

Belajar Keuangan Dari 5 Provinsi Paling Melek Finansial Di Indonesia

Menurut laporan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada tahun 2022, Riau berada di peringkat pertama dalam indeks literasi keuangan dengan menorehkan skor tertinggi yaitu 67,27%. Skor tinggi ini juga didukung oleh pilar infrastruktur yang kuat seperti konektivitas internet yang kuat di berbagai desa di Riau.

Sebagai upaya meningkatkan indeks literasi keuangan, OJK telah meluncurkan berbagai program edukasi keuangan. Salah satunya yang menyasar perempuan di Riau yaitu Literasi dan Edukasi Keuangan untuk Perempuan Aisyiyah yang melibatkan 150 peserta.

2. Nusa Tenggara Barat

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved