Perkenalkan, Ini 6 Pasukan Elite TNI yang Disegani Dunia Internasional

Setiap matra memiliki pasukan khusus

Perkenalkan, Ini 6 Pasukan Elite TNI yang Disegani Dunia Internasional

Menjaga dan melindungi pertahanan negara merupakan tugas dari seorang prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI). Untuk jadi seorang prajurit TNI, tentunya harus memiliki mental dan fisik yang kuat.

TNI terbagi menjadi tiga matra, yaitu Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL) dan Angkatan Udara (AU). Pada setiap matra terdapat berbagai satuan yang memiliki kekhususan masing-masing yang mendukung kerja TNI secara umum.

Selain itu, ada juga satuan khusus yang merupakan pasukan elite TNI yang disegani dunia internasional. Apa saja? 

1. Kopassus

Perkenalkan, Ini 6 Pasukan Elite TNI yang Disegani Dunia Internasional

Komando Pasukan Khusus (Kopassus) merupakan pasukan elite dari matra TNI AD. Pasukan ini biasanya melakukan tugas penyusupan, pengintaian, penyerbuan, anti-terorisme dan berbagai jenis perang non-konvensional lainnya.

Kopassus juga mengandalkan serangan yang cepat dan mematikan. Maka tak heran, setiap prajurit Kopassus dibekali kemampuan tempur yang tinggi. 

Nama Kopassus ini juga dikenal dunia internasional berkat kesuksesannya membebaskan 57 sandera pembajakan pesawat Garuda Indonesia 206 oleh kelompok ekstremis Islam, Komando Jihad, pada tahun 1981. 

Sejak saat itu, Kopassus sering dilibatkan dalam operasi anti-terorisme di Indonesia dan dianggap sebagai salah satu pasukan elite paling mumpuni di dunia. 

2. Kopaska

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved