7 Cara Negosiasi Gaji untuk Fresh Graduate, Cari Tahu Dulu Ya!

Persiapkan diri dengan baik sebelum melakukannya

7 Cara Negosiasi Gaji untuk Fresh Graduate, Cari Tahu Dulu Ya!

Setelah lulus kuliah, rasa bangga dan lega menyelimuti perasaan kita. Namun, di waktu yang bersamaan, rasa khawatir dan takut saat akan menghadapi fase hidup selanjutnya juga kita rasakan. Pasca lulus, mencari pekerjaan adalah hal yang pasti kita lakukan. Banyak proses yang perlu kita lewati untuk mendapatkan sebuah pekerjaan. Salah satunya adalah proses wawancara dan negosiasi gaji.

Meski masih awam, bukan berarti kamu menerima begitu saja gaji yang ditawarkan oleh perusahaan tempatmu melamar. Kamu juga perlu menegosiasi gaji yang akan kamu terima supaya kamu tidak dibayar di bawah standar. Lantas, bagaimana cara negosiasi gaji untuk fresh graduate? Berikut beberapa tipsnya yang bisa menjadi panduan kamu.

1. Lakukan riset pasar

7 Cara Negosiasi Gaji untuk Fresh Graduate, Cari Tahu Dulu Ya!

Sebelum negosiasi, lakukan riset tentang standar gaji untuk posisi yang kamu lamar di industri dan lokasi yang sama. Gunakan sumber seperti situs pencarian kerja, laporan industri, atau bahkan bertanya kepada profesional di bidang tersebut.

Mengetahui nilai pasar ini akan memberi kamu dasar yang kuat saat bernegosiasi dan memastikan kamu tidak meminta gaji terlalu rendah atau terlalu tinggi. Dengan informasi yang akurat, kamu bisa membuat argumen yang lebih meyakinkan.

2. Persiapkan argumen yang kuat

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved