Bingung Lanjut S2 di Mana? 3 Hal Kamu Dapatkan Jika Kuliah di Inggris

Tetap buka beasiswa meski di tengah pandemi

Bingung Lanjut S2 di Mana? 3 Hal Kamu Dapatkan Jika Kuliah di Inggris

Tahun 2020 memang menjadi tahun yang berat bagi semua orang. Tak ada yang menyangka, pandemi akan melanda dunia bahkan nyaris satu tahun penuh. Kamu yang baru saja lulus kuliah mungkin saat ini masih bingung dengan mencari pekerjaan atau lanjut kuliah lagi.

Jika kamu ingin melanjutkan S2 keluar negeri, ini saatnya, Bela. Sebab, di masa pandemi ini Pemerintah Inggris masih membuka kesempatan kuliah dengan beasisa penuh. Tak hanya kuliah dengan beasiswa, ini kelebihan lain yang kamu dapatkan jika kuliah di Inggris.

1. Kuliah di Inggris Raya secara gratis dengan beasiswa penuh dari Chevening

Bingung Lanjut S2 di Mana? 3 Hal Kamu Dapatkan Jika Kuliah di Inggris

Meski masih dalam masa pandemi, Pemerintah Inggris tetap membuka pendaftaran beasiswa Chevening bagi mahasiswa di seluruh dunia. Pendaftaran Beasiswa Chevening untuk melanjutkan studi di Inggris dibuka dari tanggal 3 September sampai 3 November 2020.

Pendaftaran beasiswa ini dapat diajukan melalui situs www.chevening.org/apply. Melalui situs itu pula semua persyaratan sudah tertulis dengan jelas. Mulai dari berkas yang harus dikumpulkan, hingga esai yang harus kamu buat. Jadi, baca baik-baik dan jangan sampai melewatkan satu poin pun, ya!

Bagi kamu yang belum tahu, Beasiswa Chevening diberikan kepada individu yang dapat menunjukkan bahwa mereka memiliki komitmen dan keterampilan yang diperlukan untuk menciptakan perubahan positif dan dapat menunjukkan bagaimana gelar S2 dari Inggris akan membantu mereka dalam mencapai hal tersebut.

Beasiswa ini menawarkan dukungan finansial penuh bagi para pemimpin masa depan untuk gelar S2 di universitas mana pun di Inggris. Program beasiswa Chevening ini diluncurkan pada tahun 1983, hingga tahun ini sudah ada lebih dari 50.000 profesional yang mendapatkan kesempatan untuk berkembang di Inggris. Apakah kamu yang akan menjadi salah satunya, Bela?

2. Belajar budaya Inggris di tengah-tengah kesibukan kuliah

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved