Apa Itu CV? Ketahui Arti, Pentingnya & Korelasi CV dengan Pekerjaan

First jobber harus tahu nih!

Apa Itu CV? Ketahui Arti, Pentingnya & Korelasi CV dengan Pekerjaan

Setelah berhasil lulus dari kampus, kita pasti langsung semangat untuk mencari pekerjaan. Banyak hal sudah disiapkan. Mulai dari ijazah, sertifikat yang mendukung, sampai rasa kepercayaan diri yang tinggi. Tapi, jangan lupa untuk mempersiapkan salah satu berkas yang paling penting dalam melamar pekerjaan, yakni CV.

Masih bingung apa itu CV dan seberapa pentingnya CV dalam pekerjaan yang kita lamar? Simak penjelasan Popbela berikut ini yuk!

Apa Itu CV?

Apa Itu CV? Ketahui Arti, Pentingnya & Korelasi CV dengan Pekerjaan

Bagi pelamar kerja, CV menjadi modal awal mereka untuk mendapatkan pekerjaan yang kamu inginkan. CV merupakan kependekan dari curriculum vitae atau daftar riwayat hidup. Di dalam CV kamu diminta untuk menceritakan tentang kehidupanmu secara rinci namun ringkas. Misalnya mulai dari riwayat sekolah yang pernah kamu tempuh, hingga pekerjaan apa saja yang pernah kamu lakukan. Jangan ragu pula untuk mencantumkan daftar prestasi yang pernah kamu raih dan juga kegiatan kepanitiaan yang pernah kamu ikuti.

CV sering disamakan dengan resume, pada kenyataannya, keduanya memiliki perbedaan yang cukup besar. Kalau CV merupakan daftar riwayat hidup yang pernah kamu alami, sementara resume adalah penjelasan singkat berbentuk paragraf yang berisikan keahlianmu dan pekerjaan atau project terakhir yang sedang kamu jalani saat ini.

Pentingnya CV yang Bagus

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved