Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Telkom Indonesia, Ini Syaratnya!

Dibuka hanya sampai 5 Maret, lho!

Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Telkom Indonesia, Ini Syaratnya!

PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk (Persero) atau yang biasa kita sebut Telkom Indonesia sedang membuka banyak lowongan kerja, nih. Kali ini lowongan kerja diperuntukkan bagi para fresh graduate atau lulusan baru dari semua jurusan. Lowongan ini bersifat permanen atau menjadi karyawan tetap dan tersebar di berbagai daerah.

PT. Telkom memberi kesempatan bagi kamu untuk belajar, berkembang serta berkontribusi bagi Indonesia. Tertarik? Yuk, kita simak lebih lanjut persyaratan dan jadwalnya!

Bidang yang dibutuhkan

Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Telkom Indonesia, Ini Syaratnya!

Lowongan kerja yang dibuka Telkom terdiri dari beberapa bidang. Antara lain sebagai berikut:

1. Access Network Operation & Maintenance

Pekerjaan terkait dengan pengelolaan Access Data Inventory (input, verifikasi, dan validasi), serta pengoperasian, pemeliharaan, toubleshooting, dan pengoptimalan performance dari CPE/NTE, Home Broadband Wiring, FTTH, Fiber Termination Management, GPN/XGPON, Wifi, BSS 2G/3G/4G /5G, IP Radio Access, dan MSAN/MSOAN.

2. Transport And Core Network Operation & Maintenance

Pekerjaan yang terkait dengan pengoperasian, pemeliharaan, troubleshooting, dan pengoptimalan performance dari Metro Ethernet, Terresterial Optical Transport Network, Terrestrial Optical Fiber Transport Network (outside plant), Submarine Optical Fiber Transport Network (outside plant), Satellite Space Craft Control, Satellite Networking, IP Radio, Evolved Packet Core, IP Core Network, dan Network Management System (NMS), serta pengelolaan network measurement, optical transport network management system, evolved packet core dan repairing telecommunication system & equipment.

3. Service Broadband & Video Platform Design & Planning

Pekerjaan terkait dengan pengoperasian, pemeliharaan, evaluasi, analisis, integrasi, dan menyusun kebijakan terkait pengelolaan Telecommunication Application Service, IP Broadband Service Platform, Video Platform, IP Broadband Service, serta pengelolaan Voice, Data, Video & Multimedia Service, telecommunication assurance, uji petik aspek teknik perangkat, integrasi dan pengujian komponen jaringan dalam sistem komunikasi, melakukan instalasi, pengujian, decommissioning sistem telekomunikasi sesuai prosedur yang ditetapkan, pengelolaan trafik, managed service, dan pengoperasian sera pengelolaan user dan aplikasi OSS/BSS.

4. Sales Operation & Management

Pekerjaan terkait dengan sales strategy & policy dan sales implementation.

5. Customer Relationship Management

Pekerjaan terkait dengan perancangan hubungan pelanggan dengan perusahaan melalui multi touch points, sistem analitik pelanggan, dan digital customer experience.

6. Customer Service Operations

Pekerjaan yang terkait dengan implementasi customer smart care, implementasi channel yang digunakan untuk mendekatkan produk ke pelanggan, serta implementasi mekanisme konsep collection & payment service terhadap pelanggan.

Lokasi penempatan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved