Antara iPhone 12, 13 & iPhone 14, Ini Peningkatan Paling Mencolok

Prosesor hingga desainnya

Antara iPhone 12, 13 & iPhone 14, Ini Peningkatan Paling Mencolok

Setelah tahun lalu merilis iPhone 13, Apple rencananya akan merilis seri terbaru mereka, iPhone 14 pada akhir tahun 2022 ini. Meski belum resmi rilis, namun sejumlah bocoran terkait iPhone 14 beredar di internet dan media sosial.

Dari iPhone 12, 13, dan 14 ada beberapa perbedaan atau peningkatan baik minor maupun besar lainnya. Melansir Tom’s Guide, perbedaan paling mencolok antara iPhone 12, 13, dan 14 adalah dari segi desain. Berikut beberapa perbedaan dan peningkatan paling mencolok dari iPhone 12, 13, dan 14.

1. Perbedaan segi desain

Antara iPhone 12, 13 & iPhone 14, Ini Peningkatan Paling Mencolok

Dalam segi desain, warna ketiga seri ini berbeda-beda. Segi desain yang menonjol adalah notch yang adalah aspek desain penting yang memungkinkan beberapa sensor berada di sisi depan iPhone. Pada iPhone 12, notch masih terlihat cukup besar.

Di iPhone 13, Apple membuatnya lebih kecil 20% dan 28% kecerahan layar. Sementara dari rumor yang beredar, Apple disebut akan membuang notch dan menghilangkan tonjolan kamera belakang iPhone 14.

Kamera belakang pada iPhone 12 dan 13 memang cukup terlihat. Pada iPhone generasi terbaru ini Apple akan mulai memasuki era punch hole, setidaknya untuk model iPhone 14 Pro. Untuk memungkinkan tonjolan kamera belakang yang rata, Apple menggunakan sensor yang lebih ringkas.

Selain itu, pada seri iPhone 14 nantinya hanya akan terdiri dari tiga model saja, yakni iPhone 14, iPhone 14 Pro, dan iPhone 14 Pro Max. Tidak ada model iPhone 14 Mini seperti yang ada pada seri iPhone 12 dan 13.

2. Bionic Chip yang lebih besar

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved