Dalam dunia kerja, kesuksesan seorang karyawan tidak hanya berdasarkan kinerja dan ide-ide kreatifnya. Seseorang dengan skill yang biasa-biasa saja bisa disukai atasan dan cepat mendapat promosi karena kemampuannya dalam berinteraksi dengan orang lain. Di samping itu, dia juga pandai mengatur perilaku dan emosinya, atau yang biasa disebut dengan kecerdasan emosional. Berikut ini adalah tanda-tanda jika seseorang memiliki kecerdasan emosional yang baik.
Memiliki IQ yang tinggi dan keterampilan yang mumpuni tanpa didampingi oleh kecerdasan emosional akan membuat seseorang mudah merasa gelisah dan sulit bersikap yang sesuai dengan lingkungannya. Bagaimana, apakah kamu sudah memiliki tanda-tanda tersebut, Bela?