Mundur Jadi CEO Bukalapak, Ini 8 Perjalanan Karier Achmad Zaky

Punya segudang prestasi!

Mundur Jadi CEO Bukalapak, Ini 8 Perjalanan Karier Achmad Zaky

Bukalapak, siapa sih yang nggak tahu online shopping yang satu ini? Didirikan oleh pendirinya yang nggak kalah populer, Achmad Zaki, Bukalapak akhirnya berhasil meraih predikat “Unicorn” di Indonesia pada 2018 lalu. 

Setelah mendulang masa-masa kejayaannya bersama Achmad Zaky, ternyata Bukalapak secara mengejutkan mengumumkan pergantian CEO mereka dari Achmad Zaky ke CEO yang baru, Muhammad Rachmat Kaimuddin.

Lalu, bagaimana sih perjalanan karier dari pendiri Bukalapak, Achmad Zaki? Simak di bawah ini, yuk!

1. Sudah Tertarik Dunia Pemograman Sejak Remaja

Mundur Jadi CEO Bukalapak, Ini 8 Perjalanan Karier Achmad Zaky

Zaky yang lahir pada 24 Agustus 1986 ini nyatanya sudah punya ketertarikan  pada dunia pemograman sejak remaja, lho! Kecintaannya pada dunia pemograman ini didukung oleh sang paman yang rajin membelikannya buku-buku pemograman. Hasilnya, Zaky sudah bisa mengoperasikan komputer pada umum 11 tahun, lho!

2. Punya Segudang Prestasi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved