Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Sudah siap mengucapkan?

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Perayaan Tahun Baru Imlek kini sudah menghitung hari saja, pasalnya banyak sekali ucapan yang mengandung doa pada perayaan tersebut. Tidak asing lagi pasti kan mendengar ucapan Gong Xi Fa Cai? Ya, bagaimana tidak nih, Bela, Gong Xi Fa Cai sendiri memiliki arti, ‘Semoga mendapat kekayaan yang melimpah’.

Namun, kamu harus tau lho, banyak kalimat yang biasa disampaikan masyarakat Tionghoa untuk merayakan Imlek. Bukan hanya sekedar kalimat, tapi ini juga sebagai doa, apa saja ya? Simak beberapa ucapan Imlek berikut ini yuk, Bela!

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Bukan hanya Gong Xi Fa Cai ya, Bela, kalimat Xin Nian Jin Pu, juga digunakan untuk perayaan Tahun Baru Imlek. Xin Nian Jin Pu, ini memiliki arti, ‘Semoga tahun baru membawa hal-hal yang jauh lebih baik’. Penuh doa ya ternyata.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Nah, jika berbicara tentang doa mungkin kalimat ini lebih mencakup semuanya. Dengan memiliki arti, ‘Semoga lima berkat mendatangi kamu, (umur panjang, kekayaan, kesehatan, kebaikan, dan kematian alami)’ Wu Fu Lin Men, bisa kamu gunakan untuk mengucapkan Imlek nih.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Tentu di perayaan Tahun Baru Imlek ini selalu mengharapkan sesuatu yang terbaik. Maka Xin Xiang Shi Cheng juga bisa gunakan lho, artinya nggak kalah dari yang lain, yaitu ‘Semoga semua keinginanmu terwujud’.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Kalimat ini tidak hanya untuk berdoa setahun ke depan aja, tapi untuk sejahterah selama hidup kamu. Kamu nggak percaya? Nih artinya, Bela, ‘Semoga kamu memiliki kedamaian di setiap usia’.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Percaya nggak sih kalau di dunia kita juga perlu beruntung? Nah, kalimat ini yang cocok untuk merayakan Tahun Baru Imlek. Dilihat dari artinya, memang cocok sih, ‘Semoga kamu memiliki keberuntungan dan keuntungan besar’.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Kalau untuk memberi ucapan ke rekan kerja, lebih cocok kamu menggunakan kalimat ini, Bela. Iya, karena arti kalimat ini sangat pas untuk sesama rekan kerja, ‘Semoga kamu melakukan investasi kecil dan meraup untung yang besar’.

Nggak Hanya ‘Gong Xi Fa Cai’, Ini 7 Kalimat Ucapan Imlek Penuh Doa

Selain rekan kerja, untuk ucapan terbaik ke sanak saudara atau bisa juga ke sahabat kamu, Bela. He Qi Ji Xiang Quan Jia Le, memiliki arti yang sangat mengandung doa, ‘Semoga kamu harmonis dan gembira untuk seluruh keluarga’.

Itulah beberapa doa yang biasanya mengiringi ucapan selamat tahun baru Imlek. Semoga bermanfaat, Bela.

Baca Juga: Destinasi Wisata Tahun Baru Imlek Terbaik untuk Wisatawan Indonesia

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved