8 Alasan yang Buat Millennials Terlihat Pemalas di Tempat Kerja

Millenials bekerja fleksibel, nggak harus di kantor.

8 Alasan yang Buat Millennials Terlihat Pemalas di Tempat Kerja

Perbedaan generasi dalam lingkungan kerja menjadi salah satu faktor yang dapat memicu masalah antar rekan kerja. Misalnya, atasan yang berusia sekitar 35-40an menganggap jika pegawai baru yang merupakan generasi millenials pemalas dan nggak patuh peraturan karena jarang mengenakan kemeja yang rapi dan sering terlambat. Padahal, belum tentu generasi yang lebih muda itu benar-benar pemalas, bukan begitu, Bela?

Apa kamu pernah mengalami masalah seperti ini, Bela? Dianggap pemalas oleh rekan kerja yang lebih tua? Ada beberapa alasan yang melatarbelakanginya, alasan yang membuat generasi millenials dianggap sebagai generasi pemalas.

1. Millenials sudah nggak mengikuti budaya kerja masa lampau

8 Alasan yang Buat Millennials Terlihat Pemalas di Tempat Kerja

Mengenakan kemeja saat bekerja? Denda karena telat masuk ke kantor? Rapat untuk menyiapkan rapat lainnya? Berbeda dengan generasi di atasnya, millenials nggak lagi melihat peraturan atau budaya kerja seperti itu penting untuk diikuti. Melansir dari Lifehack, bagi millenials, peraturan seperti itu sudah kuno. Mereka pun nggak ingin bekerja untuk perusahaan yang masih menerapkan peraturan tersebut dan enggan berkembang mengikuti zaman. Generasi millenials cenderung bekerja mengambil cara yang efektif dan cepat, bukan mengikuti peraturan yang dapat memakan waktu lama.

2. Millenials memercayai hidup, bukan keseimbangan karier-kehidupan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved