Terlalu Nyentrik, Ini 10 Jurusan Kuliah Paling Unik di Dunia

Ada jurusan zombie untuk kamu yang suka film horor

Terlalu Nyentrik, Ini 10 Jurusan Kuliah Paling Unik di Dunia

Majunya era globalisasi secara tak langsung telah menuntun manusia untuk selalu beradaptasi terhadap perubahan. Hal ini tentu memengaruhi dunia pendidikan, terutama bangku perguruan tinggi.

Dinamisnya kehidupan juga membawa penggiat pendidikan untuk mengekspansi peminatan dan jurusan kuliah terbaru setiap tahunnya. Dari banyaknya minat studi, beberapa di antaranya masuk dalam jurusan kuliah paling langka di dunia.

Hal ini karena jurusan tersebut mempunyai lingkup bidang yang sempit dan kelewat nyentrik. Saking uniknya, banyak orang tidak menyangka bahwa bidang studi tersebut ada di perguruan tinggi dan punya banyak peminat.

Penasaran jurusan apa saja itu?

1. Jurusan zombie

Terlalu Nyentrik, Ini 10 Jurusan Kuliah Paling Unik di Dunia

Jurusan ini bisa menjadi pilihan studi buat pencinta film horor bertajuk zombie atau mayat hidup. Buka di Universitas Baltimore, Amerika Serikat, mahasiswa jurusan Zombie akan mempelajari asal usul zombie serta kemungkinan ilmiah yang menyebabkan mereka bisa muncul di masa depan.

Meski terdengar tidak masuk akal, faktanya jurusan atau kelas ini punya banyak peminat. Mayoritas mahasiswanya berasal dari fakultas perfilman yang menyukai film horor.

2. Jurusan sirup maple

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved