7 Aplikasi untuk Cek Analitik Instagram

Ukur performa Instagram milikmu dengan aplikasi ini

7 Aplikasi untuk Cek Analitik Instagram

Instagram bisa dikatakan sukses sebagai media sosial yang paling populer selama hampir 5 tahun terakhir. Aplikasi berbagi foto dan video ini memang memiliki fitur yang membuat penggunanya betah untuk berselancar di dalamnya. Bahkan menariknya, sekarang Instagram sudah marak digunakan untuk memperlancar beragam bisnis. Bisa juga disebut sebagai strategi digital marketing.

Para pelaku bisnis seperti online shop, biasanya akan menarik sebanyak mungkin followers ke akun Instagram mereka. Nah, para pengikut ini sangat bisa menjadi jalan untuk menaikkan penjualan hingga lalu lintas produk dipasarkan. Tapi yang menjadi catatan penting adalah, followers banyak tidak menjamin bisa mengembangkan bisnis online. Kamu harus mengetahui kapan timing yang pas untuk mengunggah, tagar apa yang bagus digunakan, dan sebagainya. Berikut adalah aplikasi analitik dan manajemen akun bisnis Instagram yang bisa kamu gunakan.

Fitur bawaan Instagram (Instagram Insight)

7 Aplikasi untuk Cek Analitik Instagram

Kalau akunmu adalah akun Instagram bisnis, maka otomatis kamu memiliki fitur ini. Jadi, tak perlu susah-susah mencari aplikasi khusus untuk cek followers dan perkembangan Instagrammu, ya! Akun Instagram bisnis diberikan fitur semacam ini agar para pemilik akun bisa mengetahui perkembangan Instagramnya melalui data real yang ditampilkan. Karena ini fitur bawaan, jadi kamu tidak perlu membayar untuk menggunakan Instagram Insights ini. Data-data yang ditampilkan adalah naik turunnya followers, total tayangan, postingan teratas, berapa klik ke situs web, dan sebagainya.

Follower Pro

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved