Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

Inilah Kisah Sukses dari Pembuat Piala Ikonik Oscar yang Perlu Kamu Tahu

Greeta Sadeli

Ajang Academy Award atau biasa disebut juga piala Oscar adalah penghargaan film Amerika untuk menghargai karya dalam industry film. Berbagai kategori pemenang diberikan penghargaan berupa sebuah patung yang sangat ikonik oleh Academy Award of Merit atau yang lebih dikenal dengan julukan Oscar. Bela penghargaan ini permata kali diselenggarakan pada tahin 1929 di Hotel Hollywood Roosevet dan diawasi oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences(AMPAS). Tapi hal yang menarik adalah  siapa pembuatnya patung ikonik Oscar ini, Yuk simak kisahnya di sini.

Piala Oscar ini sudah ada sejak 1929. Selam 89 kali penyelenggaraanya sampai tahun ini, tidak banyak mengalami transisi pada trofi-trofi yang diserahkan kepada para pemenang. Tepat di tahu 2016 silam, Academy of Motion Picture Arts and Sciences(AMPAS) mengubah kembali bentuk semula seperti trofi pertama yang diberikan di tahun 192 silam. Keputusan ini diambil dengan alasan untuk menghoramti penyelenggaraan awal. Trofi ikonik Oscar kembali menjadi bentuk original setelah dibuat dan dipercayakan kepada salah satu perusahaan seni yaitu, Polich Tallix Fine Art Foundry. Polich membuat piala Oscar ini menggunakan contoh Trofi yang diberikan di tahun 1929.

oscar3-2edae020efe258020eaa7192be6f942f.jpg

Hal inilah yang menjadikan perusahaannya dibanjiri order lainnya, karena ia dipercaya untuk membuat sebuah trofil acara bergengsi ini. Seperti dilansir dari cnbc.com, Polich membuat tubuh Oscar dengan perunggu yang kemudian disepuh emas 24 karat, untuk bagian alas memakai bahan campuran perunggu dan tembaga hitam. Polich memindai trofi 1929 secara digital lalu membentuknya menggunakan bahan lilin yang dibungkus keramik yang lantas dipanaskan di suhu 871 derajat celcius.

oscar2-86617c8b11040725157a37fd44f949fa.jpg

Jadi sudah tahu kan Bela, siapa sosok sukses dibalik piala ikonik Oscar ini. Semoga artikel ini bermanfaat ya, Bela!

BACA JUGA: Masuk Nominasi Oscar, La La Land Setara Dengan Kesuksesan Film Titanic!

IDN Channels

Latest from Working Life