The Vaccines, Band Indie Rock Inggris Akan Gelar Konser di Bali

Dalam agenda promosikan album baru secara langsung

Di tengah gempuran jadwal konser di Jakarta, band The Vaccines memilih untuk menggelarnya di Bali. Diadakan pada 16 Mei mendatang, grup asal Inggris ini memilih Black Sand Brewery yang populer di Pulau Dewata sebagai tempat berkumpul bersama penggemarnya.

The Vaccines sebelumnya terkenal sebagai penampil pembuka untuk sejumlah band populer seperti The Rolling Stones, Arcade Fire, Arctic Monkeys, Phoenix, Red Hot Chili Peppers, Imagine Dragons, dan Muse. Tertarik menyaksikan konser solonya? Simak informasi di bawah ini.

Tiket hampir sold out

Penjualan tiket konser The Vaccines di Bali ini sudah dimulai sejak awal April lalu. Tak butuh waktu lama, tiket Super Early Bird dan Early Bird ludes terjual. Menyusul, tiket General Admission Tier 1 pun ikut sold out.

Tenang, kamu masih punya kesempatan membeli kategori General Admission Tier 2, kok. Tiket seharga Rp600.000 ini masih tersedia di platform Megatix. Booking sekarang juga sebelum kehabisan lagi, yuk!

Sekilas tentang The Vaccines

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Pisces

Ramalan Zodiak Pisces Hari Ini - Zodiak Pisces berasal dari konst... read more

See more horoscopes here