5 Rekomendasi Tontonan Netflix untuk Temani Kegiatan Selama Ramadan

Momen menunggu buka puasa jadi terasa lebih singkat

5 Rekomendasi Tontonan Netflix untuk Temani Kegiatan Selama Ramadan

Saat sahur, mata masih terserang kantuk dan selera makan jadi berkurang. Giliran puasa baru beberapa jam, perut dan tenggorokan sudah meronta-ronta minta diisi. Waktu buka pun ternyata masih cukup lama. Akhirnya, kamu jadi tidak produktif seharian.

Hati-hati, hal-hal di atas bisa membuat pahala puasa berkurang, lho! Meski tanpa makan dan minum selama belasan jam, kita tetap harus produktif dan memanfaatkan waktu sebaik mungkin.

Supaya mata tetap melek, sepertinya kamu butuh tontonan seru dari Netflix, deh. Di bawah ini ada rekomendasi film, drama, hingga serial dokumenter yang tayang di platform merah tersebut untuk menemani kegiatan kamu. Ada apa saja? Let’s check this out!

1. Mencari inspirasi masakan: Nadiya’s Time To Eat

5 Rekomendasi Tontonan Netflix untuk Temani Kegiatan Selama Ramadan

Seringkali kita bingung harus memasak apa untuk santap sahur dan berbuka. Belum lagi kita masih harus berkutat dengan kesibukan sehari-hari. Opsi memasak terasa jadi momok karena cukup menyita banyak waktu sekalipun kamu sangat ingin melakukannya.

Tenang, kamu tidak sendiri. Nadiya Hussain, chef sekaligus penulis asal Inggris, juga merasakannya. Sebagai seorang ibu dengan tiga anak, dia tentu ingin memberikan hidangan terbaik untuk keluarganya di tengah padatnya kegiatan.

Untungnya, kecintaan Nadiya akan memasak membuatnya menemukan “resep anti-stres”. Ia memiliki kitchen hacks yang menjadikan kegiatan memasak lebih singkat tetapi tetap enak, sehat, dan bergizi. Jika kamu juga ingin mencobanya, cek semua resepnya di Nadiya’s Time To Eat.

2. Berkumpul bersama keluarga: The World's Most Amazing Vacation Rental

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved