7 Material Backsplash Dapur yang Bikin Ruangan Aesthetic

Dapur akan semakin cantik

7 Material Backsplash Dapur yang Bikin Ruangan Aesthetic

Memilih material backsplash dapur merupakan salah satu langkah penting dalam mendesain dapur yang tidak hanya fungsional, namun juga aesthetic. Backsplash tidak hanya berguna melindungi dinding dari cipratan minyak atau air, tapi juga dapat menambah keindahan ruangan.

Mau bikin dapur makin estetis? Berikut beberapa material yang bisa kamu gunakan untuk ide backsplash dapurmu.

1. Backsplash dapur keramik

7 Material Backsplash Dapur yang Bikin Ruangan Aesthetic

Backsplash dapur dengan material keramik menjadi salah satu pilihan populer karena kepraktisannya. Selain itu pilihan desainnya yang bervariasi juga menjadi keunggulan dari material satu ini.

Penggunaan keramik untuk backsplash dapur tidak hanya memudahkan bagi para pekerja yang memasangnya, namun juga mudah dibersihkan dan harganya lebih terjangkau.

Keunggulan lain yang dimiliki keramik terletak pada kemampuannya untuk menahan suhu tinggi dan kelembapan sehingga cocok untuk area dapur yang sering terkena cipratan air dan panas. Meskipun begitu, penggunaan keramik juga memiliki kelemahan pada bagian garis penghubung antar keramik dapat mudah menghitam jika tidak dibersihkan secara rutin.

2. Backsplash dapur 3D berbahan solid

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved