10 Inspirasi Ruang Tamu di Rumah Mungilmu

Siap menyambut para tamu

10 Inspirasi Ruang Tamu di Rumah Mungilmu

Ketika Anda masuk ke rumah, ruangan pertama kali kamu jumpai adalah ruang tamu. Mengapa posisi tersebut sangat penting? Karena di situlah sudut nyaman di rumahmu diciptakan ketika menerima tamu ataupun orang-orang terdekat. Ingin mereka yang berkunjung merasa betah saat datang ke rumahmu? 

Berikut 10 inspirasi dekorasinya hanya untukmu. 

1. Ruang tamu yang terbatas bisa tampil memukau dengan nuansa serba abu-abu yang simpel. Siasati keterbatasan ruang dengan kursi rotan kayu panjang yang eksentrik dan alas berbahan bulu-bulu lembut

10 Inspirasi Ruang Tamu di Rumah Mungilmu

2. Warnai ruang tamu dominasi abu-abu dengan sofa berwarna kuning sparkling yang memberikan efek fresh. Hiasi dindingmu dengan aksesori dekoratif bentuk hexagonal berwarna senada

3. Dominasi nuansa putih mulai dinding, sofa sampai karpet bisa membuat ruangan rumah tetap apik dan memukau. Tambahkan aksesori simpel dengan nuansa kecokelatan, rotan dan bambu untuk memberikan kesan hangat

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved