Masih Seru untuk Dibahas, Ini Fakta Menarik di Balik Film Frozen 2

Sudah nonton berapa kali nih?

Masih Seru untuk Dibahas, Ini Fakta Menarik di Balik Film Frozen 2

Dirilis pada 20 November 2019 silam, Frozen 2 merupakan film animasi terlaris di Indonesia. Enam tahun setelah kesuksesan film pertama, Elsa, Anna, Olaf, dan kawan-kawan kembali dengan petualangan yang lebih besar dengan sentuhan baru yang lebih segar. 

Film ini mampu dinikmati para penggemar dari segala usia dengan kisah yang lebih kompleks, namun dilengkapi unsur komedi yang menghibur, teknologi terbaru yang menghasilkan visual menakjubkan, serta elemen musik yang tak kalah ikonik dari film orisinilnya. Berikut beberapa fakta menarik di balik Frozen 2.

1. Kostum Anna dalam Frozen 2 Dirancang oleh Seniman Indonesia

Masih Seru untuk Dibahas, Ini Fakta Menarik di Balik Film Frozen 2

Setelah terlibat dalam pembuatan film Moana, salah satu seniman Indonesia, Griselda Sastrawinata, kembali terlibat dalam pembuatan film Frozen 2 sebagai Visual Development Artist. Griselda merupakan sosok di balik deretan kostum terbaru Anna dalam sekuel tersebut. 

Terinspirasi dari kultur Finlandia, Islandia, dan Norwegia, Griselda mendesain beberapa kostum yang menampilkan Anna sebagai sosok yang lebih dewasa, namun tetap menggambarkan kepribadiannya yang terbuka dan ceria. 

Pemilihan kostum Anna juga mengikuti perjalanannya dalam film tersebut. Kostum pertama berwarna lebih terang dan cerah, yang kemudian berganti ke warna-warna lebih gelap di akhir petualangannya.

2. Film Animasi Pertama dengan Teknologi Terbaru

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved