Before & After: 7 Desain Walk-in Closet Sebagai Pengganti Lemari

Lebih stylish dan kekinian, nih!

Before & After: 7 Desain Walk-in Closet Sebagai Pengganti Lemari

Ada banyak cara untuk membuat ruang kamarmu lebih luas dan teratur. Dengan penataan yang tepat, beberapa trik dekorasi dan sedikit kesabaran, kamu bisa menciptakan walk-in closet sebagai pengganti lemari pakaianmu yang sudah mulai membosankan. 

Selain tampak lebih tertata dan bergaya, walk-in closet juga akan membuat pakaian serta aksesorimu terpampang dan terlihat semua. Sehingga, tidak ada lagi, tuh, keluar kata-kata, "Duh, nggak punya baju!"

Berikut ini Popbela sajikan 7 ide desain walk-in closet sekaligus tipsnya, yang akan mempermudah kamu menciptakan ruangan pakaian impianmu.

1. Declutter, atau memilah pakaian

Before & After: 7 Desain Walk-in Closet Sebagai Pengganti Lemari

Sudah lama tidak mendonasikan pakaian dan aksesori? ini adalah saat yang tepat, Bela! Hal pertama yang perlu kamu lakukan adalah merombak isi lemarimu. Pisahkan mana pakaian yang masih bersih, tidak cacat dan layak pakai, untuk kamu donasikan, turunkan ke adik atau sanak saudara, hingga yang mau dijual kembali sebagai produk pre-loved. 

2. Cat warna terang

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved