Cara Fanny Angelique Buat Konten Tetap Autentik dan Relevan

Konten tetap autentik di tengah gempuran sosial media

Cara Fanny Angelique Buat Konten Tetap Autentik dan Relevan

Bukan hanya menawarkan pesta makeup dan skincare, BeautyFest Asia Medan 2024 hari kedua di Tiara Convention Center juga makin seru dengan adanya serangkaian talkshow. Termasuk, saat ada kesempatan bincang-bincang dengan kreator konten Fanny Angelique di sesi talkshow Modern Parenting and Creating Authentic Family Content, pada Sabtu (3/08/2024). 

Melihat bagaimana upaya Fanny Angelique dalam menjaga kontennya agar tetap autentik dan relevan di tengah gempuran kreator konten keluarga belakangan ini. Penasaran? Mari simak informasinya lewat artikel berikut ini, Bela!

Konten OOTD jadi awal kepopuleran Fanny Angelique

Cara Fanny Angelique Buat Konten Tetap Autentik dan Relevan

Menjalani hari-hari sebagai ibu rumah tangga memang terkadang cukup menjenuhkan, maka dari itu Fanny Angelique mencoba mengisi kesehariannya. Di antaranya lewat keinginan membuat konten dengan merekam segala aktivitasnya sehari-hari di Instagram @fanny_angelique.

Melihat kreator konten yang menjamur di media sosial, membuat Fanny Angelique akhirnya mengunggah konten outfit of the day (OTTD) anak semata wayangnya, Harvey. Berbekal dari konten tersebut, akhirnya membuat kreator konten dengan pengikut lebih dari 109 ribu pengikut ini makin melambung.

Cara menjaga konten tetap autentik

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved