7 Tanda Hewan Peliharaan yang Kesepian, Begini Cara Mengatasinya 

Yuk, sayangi hewan peliharaanmu!

7 Tanda Hewan Peliharaan yang Kesepian, Begini Cara Mengatasinya 

Merawat hewan memang perlu kesungguhan dan rela untuk meluangkan waktu. Bukan hanya menyediakan tempat tinggal dan mau menyiapkan makan. Namun lebih dari itu, seorang pemilik hewan sepatutnya memiliki kedekatan dengan peliharaannya, Bela. 

Menjalin bonding dengan hewan peliharaan, dapat dilakukan saat bermain atau bahkan sekadar ajak mengobrol, lho. Sebab, tanpa kamu ketahui terkadang hewan juga bisa merasa kesepian. Terlebih saat di rumah, ia menjadi satu-satunya hewan peliharaan dan tiada teman lainnya. 

Namun, bagaimana ciri-ciri hewan peliharaan yang merasa kesepian? Serta, bagaimana ya cara untuk mengatasinya? Yuk, simak ulasan berikut ini, Bela.  

1. Sikap lincah berubah jadi lesu

7 Tanda Hewan Peliharaan yang Kesepian, Begini Cara Mengatasinya 

Apakah hewan peliharaanmu pernah menunjukkan perubahan sikap? Dari yang sebelumnya lincah, namun mendadak jadi pemalas. Bisa jadi, ia sedang merasakan kesepian, Bela. 

Menurut Joe Alcorn, dokter hewan di Care Animal Hospital, California, salah satu tanda jika hewan peliharaan merasa kesepian adalah ia akan tidak bergairah untuk bermain. Maka, solusi yang bisa kamu lakukan adalah coba ajak bermain atau ajak dia keluar rumah untuk bertemu hewan lainnya. 

2. Ikut kemana pun kamu pergi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved