Mengenal Jenis Tanaman Kuping Gajah dan Cara Merawatnya

Cek, apakah di rumah kamu memilikinya?

Mengenal Jenis Tanaman Kuping Gajah dan Cara Merawatnya

Si pencinta tanaman pasti nggak asing lagi dengan tanaman kuping gajah atau yang dikenal dengan nama Anthurium crystallinum bukan? Daunnya yang lebar dan berwana hijau pekat membuat jenis tanaman hias ini digemari.

Kuping gajah dapat ditemukan di mana saja. Bahkan dapat tumbuh dengan sendirinya di tanah lembap yang sering tersiram air hujan. Jika kamu memilikinya, tidak sulit untuk merawatnya, lho. Simak artikel berikut ini untuk mengenal lebih jauh tanaman kuping gajah dan cara merawatnya.

Mengenal tanaman kuping gajah

Mengenal Jenis Tanaman Kuping Gajah dan Cara Merawatnya

Kuping gajah atau Anthurium crystallinum merupakan tanaman yang banyak ditemukan di kawasan hutan hujan Amerika Tengah dan Amerika Selatan. Anthurium crystallinum disebut kuping gajah karena memiliki daun yang lebar bak kuping gajah.

Secara struktur, Anthurium crystallinum memiliki daun berbentuk hati yang lebarnya bisa mencapai 15-38 cm. Daun tersebut berwarna hijau dengan tulang daun putih yang menambah keindahannya. Meski ditanam dalam pot dan diletakan di dalam ruangan, tanaman kuping gajah dapat tumbuh hingga 20-40 cm. Daunnya yang menjuntai sangat cocok digunakan sebagai penghias ruangan.

Cara merawat tanaman kuping gajah

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved