Jumlah Besaran Zakat Fitrah dengan Beras dan Uang

Jangan sampai salah hitung, ya!

Jumlah Besaran Zakat Fitrah dengan Beras dan Uang

Menjelang akhir Ramadan seperti ini, biasanya banyak perusahaan yang telah memberikan tunjangan hari raya atau THR kepada para karyawannya. Mungkin, kamu salah satu yang sudah menerima THR tersebut.

Setelah menerima THR, kita langsung membaginya untuk membeli semua perlengkapan di hari raya nanti. Tapi, jangan lupa untuk menyiapkan dana khusus membayar zakat fitrah. Sebab, sebagai seorang muslim, membayar zakat fitrah adalah sebuah kewajiban untuk menyempurnakan puasa Ramadan.

Masih bingung berapa banyak zakat fitrah yang harus dibayarkan jika membayarnya dengan beras dan uang? Berikut penjelasan jumlah besaran membayar zakat fitrah dengan beras dan uang serta cara menghitungnya yang perlu kamu tahu.

Jumlah Besaran Zakat Fitrah dengan Beras

Jumlah Besaran Zakat Fitrah dengan Beras dan Uang

Jika kamu ingin membayar zakat fitrah dengan beras, banyaknya beras yang harus kamu bayarkan adalah 2,5 kilogram. Jenis berasnya pun tidak boleh sembarangan. Beras yang dibayarkan untuk zakat fitrah harus sama dengan beras yang kita makan sehari-hari. Tidak boleh lebih jelek kualitasnya, namun diperbolehkan untuk memberikan yang kualitasnya lebih baik. Akan tetapi, jika kamu ingin membayarnya lebih dari 2,5 kilogram beras, juga diperbolehkan. Kamu tidak boleh membayarkan beras kurang dari 2,5 kilogram.

Jumlah Besaran Zakat Fitrah dengan Uang

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved