Cara Membuat Akun WhatsApp Tanpa Beli Nomor Baru

Gratis dan nggak ribet!

Cara Membuat Akun WhatsApp Tanpa Beli Nomor Baru

Selain mengirim pesan singkat atau SMS, aplikasi percakapan WhatsApp kini menjadi aplikasi penting untuk berkomunikasi. Adanya internet, membuat kegiatan berkirim pesan, gambar, suara dan bahkan menelpon melalui WhatsApp jadi lebih mudah. 

Untuk dapat memanfaatkan WhatsApp sebagai aplikasi yang membantumu berkomunikasi, kita membutuhkan nomor telepon untuk mendaftarnya. Tapi, jika kamu merasa membeli nomor telepon adalah hal yang sulit karena harus mendaftarkan nomor kartu keluarga dan KTP, saat ini ada lho cara untuk mendaftar WhatsApp tanpa harus membeli nomor baru. 

Bagaimana caranya?

Langkah 1: Unduh aplikasi 2ndLine yang tersedia di PlayStore dan AppStore, kemudian install di ponsel kamu

Cara Membuat Akun WhatsApp Tanpa Beli Nomor Baru

Langkah 2: Jika aplikasi sudah terpasang, klik Sign Up dengan memasukan alamat email dan membuat kata sandi. Lalu, klik Create Account untuk membuat akun baru di aplikasi tersebut

Langkah 3: Jika pendaftaran berhasil dilakukan, kamu akan diberi beberapa pilihan nomor ponsel baru. Klik salah satu nomor yang menurut kamu paling mudah diingat

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved