4 Tips dari Nadya Hutagalung Mengatasi Stress di Masa Pandemi

Semuanya ia tuangkan di buku terbarunya

4 Tips dari Nadya Hutagalung Mengatasi Stress di Masa Pandemi

Tahun 2020 menjadi tahun penuh tantangan bagi semua. Banyak kejadian dan masalah tak terduga yang kita alami sepanjang tahun ini. Tentu, masalah yang kita hadapi membuat kita stres. Terlebih terbatasnya mobilitas akibat pandemi, kita harus pandai mengatur emosi dan mengatasi stres agar tidak menjadi beban pikiran di dalam diri.

Stres tidak hanya dialami oleh kita. Model sekaligus aktivis Nadya Hutagalung mengaku, bahwa selama masa pandemi ini membuatnya menyadari bahwa ia memiliki anxiety. Setelah berhasil mengatasi masalah kesehatan mental tersebut, perempuan yang juga aktif sebagai brand ambassador United Nations Environment Programme ini memiliki trik khusus untuk mengatasi stres yang dialaminya selama masa pandemi.

Kepada Popbela, lewat group interview yang dilakukan secara virtual, Nadya Hutagalung membagikan empat tips mengatasi stres di masa pandemi ini. Apa saja?

1. Menjaga asupan makanan

4 Tips dari Nadya Hutagalung Mengatasi Stress di Masa Pandemi

Di masa pandemi seperti saat ini, menjaga kesehatan fisik sangatlah penting. Maka dari itu, menjaga asupan yang dikonsumsi menjadi hal paling penting agar tidak mudah sakit dan terbawa stres.

2. Tidur delapan jam sehari

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved