10 Karakter Drama Ini Dianggap Ganggu Banget padahal Bukan Antagonis

Karakter ini dianggap annoying sampai dikritik penonton

10 Karakter Drama Ini Dianggap Ganggu Banget padahal Bukan Antagonis

Setiap drama Korea memiliki karakter yang beragam agar jalan ceritanya terasa hidup dan lebih berwarna. Namun, ada kalanya suatu karakter ternyata kurang memiliki pengaruh besar terhadap cerita bahkan terasa mengganggu saat ditonton.

Entah karena cara artisnya saat memainkan tokoh tersebut atau memang karakternya yang dianggap merusak cerita drama itu sendiri. Siapa saja karakter drama yang dinilai mengganggu padahal bukan antagonis?

1. Bae Ro Na (The Penthouse season 1)

10 Karakter Drama Ini Dianggap Ganggu Banget padahal Bukan Antagonis

Drama Penthouse memang dikenal dengan karakter-karakternya yang nyebelin. Kalau antagonis, sih, sudah biasa, tapi Bae Ro Na yang protagonis ternyata juga dinilai cukup mengganggu.

Di awal drama musim pertama, Bae Ro Na memang merupakan karakter yang baik. Walau begitu, sifat keras kepalanya terlalu banyak ditonjolkan. Sehingga membuat penonton jadi ikut geram, apalagi tiap kali ngotot hingga bikin masalah yang memusingkan ibunya.

2. Go Anna (K2)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved