10 Ilustrasi Ini Gambarkan Keluhan Benda-Benda di Sekitar Kita

Andaikan mereka bisa bicara, pasti sudah bilang begini

10 Ilustrasi Ini Gambarkan Keluhan Benda-Benda di Sekitar Kita

Banyaknya masalah atau hal-hal yang memicu kita kesal, tanpa sadar membuat kita mengeluh. Mulai dari macet, cuaca yang panas, sampai lemotnya jaringan internet membuat kita emosi dan kesal. 

Bukan cuma kita lho, benda mati yang berada di sekitar kita juga mungkin merasa penat dengan aktivitas di sekelilingnya. Teo Zirinis, seorang ilustrator mencoba menggambarkan perasaan benda-benda tersebut lewat hasil karya yang diunggahnya di Instagram. Melalui sudut pandang yang unik, Teo mengajak kita untuk memahami perasaan benda-benda yang sering kita gunakan tersebut. Seperti apa ya perasaan mereka sebenarnya?

1. Ketika nggak bisa masuk ke dalam konser dan harus disita oleh petugas keamanan, ini lho yang dirasakan oleh korek api

10 Ilustrasi Ini Gambarkan Keluhan Benda-Benda di Sekitar Kita

2. Sering kehilangan remot televisi dan ternyata ia berada di bawah dudukan bantalmu? Begini perasaannya

3. Jangan pernah menghina ugly sweater rajutan ya, bisa-bisa dia tersinggung lho

4. Menyalakan pemanas ruangan saat musim dingin memang bisa membuat kita nyaman, tapi efeknya gunung es akan meleleh

5. Lebih baik botol dan gelas kosong langsung diletakan di luar lemari es ya

6. Suka kesal karena jaringan internet yang lamanya minta ampun? Jangan mengeluh, dia sudah bekerja sekeras yang ia bisa kok

7. Sesekali singkirkan ponselmu dan isi waktumu dengan hal yang lebih berguna yuk!

8. Romantis sih mengobrol dengan pasangan sembari ditemani cahaya temaram lilin, tapi hal itu membuat tubuhnya habis terbakar dan mengeluh

9. Kalau ilustrasi yang satu ini adalah keluhan dari kulkas untuk kamu yang sering buka tutup kulkas

10. Jangan kelamaan bermain ponsel sampai larut malam ya, dia juga mau istirahat tuh!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved