6 Cara Ini Bantu Bebaskan Rumah dari Polusi Udara Berbahaya

Udara bersih, kesehatan terjaga

6 Cara Ini Bantu Bebaskan Rumah dari Polusi Udara Berbahaya

Setiap saat kita pasti menginginkan menghirup udara yang bersih, segar dan wangi di dalam rumah. Kualitas udara yang bagus menjadi salah satu faktor yang menentukan bagi kesehatan kita. Tapi tahukah, Bela, bahwa polusi udara bisa ada di mana saja tak terkecuali di dalam rumah.

Jika polusi di luar rumah dapat terlihat secara nyata, polusi di dalam rumah agak sulit diketahui karena biasanya tidak terlihat bahkan tidak berbau. Polutan-polutan itu dapat berasal dari produk pembersih rumah tangga, kompor gas, cat dinding, bulu hewan peliharaan, debu, tungau hingga jamur.

Pastinya kamu memerlukan solusi untuk membebaskan rumahmu dari polusi udara berbahaya itu. Nah, berikut ini ada 6 cara membebaskan rumah dari polusi udara berbahaya. Let’s scroll!

1. Perbanyak ventilasi udara

6 Cara Ini Bantu Bebaskan Rumah dari Polusi Udara Berbahaya

Udara yang buruk di ruangan bisa terjadi akibat kurangnya udara segar yang masuk ke dalam ruangan,  buruknya persebaran udara, serta sistem ventilasi yang kurang terawat. Untuk itu, pastikan untuk merawat kebersihan ventilasi, membuka jendela dan pintu saat cuaca memungkinkan atau menutupnya tidak terlalu rapat.

Perhatikan pula saat kamu memasak, karena bisa membuat polusi udara dalam ruangan. Ketika memasak, uap yang dihasilkan cukup banyak. Uap yang mengendap akan tidak baik bagi kualitas udara di rumahmu. Sangat disarankan menggunakan ventilasi yang baik untuk mengalirkan uap hasil memasak langsung ke luar rumah. Kamu juga bisa melakukannya dengan membuka jendela atau pintu supaya aliran uap saat memasak bisa ke luar dari rumah.

2. Hindari asap rokok dan vape di dalam ruangan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved