Biodata dan Profil Daud Kim, YouTuber Mualaf Korea Kontroversial

Donasi masjid mencurigakan

Biodata dan Profil Daud Kim, YouTuber Mualaf Korea Kontroversial

Profil Daud Kim kini kembali mencuat setelah kembali terjerat kontroversi terkait penggalangan dana pembangunan masjid di Incheon atas nama pribadi. Pria yang nama aslinya adalah Kim Jae Han ini memang sudah terlibat berbagai kontroversi sejak 2020 lalu. 

Kim mulanya dikenal sebagai YouTuber yang membagikan konten lifestyle di Korea sebagai mualaf. Namun setelah salurannya makin ramai, seorang perempuan mengklaim bahwa ia mengalami pelecehan seksual dan Daud Kim adalah pelakunya. 

Mengetahui kasus tersebut, banyak warganet kemudian bertanya-tanya sebenarnya siapa sebenarnya sosok YouTuber itu. Kalau kamu penasaran, simak ulasannya di bawah ini. 

1. Biodata singkat Daud Kim

Biodata dan Profil Daud Kim, YouTuber Mualaf Korea Kontroversial

Membicarakan tentang profil Daud Kim belum lengkap tanpa biodatanya. Berikut adalah biodata singkat Daud Kim yang kini terlibat kontroversi itu. 

  • Nama asli: Kim Jae Han 
  • Nama panggung: Jay Kim 
  • Nama setelah mualaf: Daud Kim
  • Tanggal lahir: 9 Januari 1992 
  • Usia: 32 tahun
  • Zodiak: Capricorn 
  • Kewarganegaraan: Korea Selatan  
  • Agama: Islam 
  • Pekerjaan: YouTuber 
  • Instagram: @jaehan9192

2. Karier Daud Kim sebagai YouTuber

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved