Kapan Batas Bayar Utang Puasa Ramadan? Ini Batas Waktunya

Jangan sampai telat!

Kapan Batas Bayar Utang Puasa Ramadan? Ini Batas Waktunya

Mengingat sudah masuk bulan Sya'ban, maka ini adalah waktunya untuk membayar puasa sebelum bulan Ramadan tiba. Banyak orang yang menunda waktu membayar puasa sampai menjelang Ramadan. Padahal, mereka belum tahu kapan batas bayar utang puasa Ramadan

Dalam artikel ini akan dibahas mengenai batas bayar utang puasa Ramadan tahun sebelumnya. Kamu juga bisa mengetahui tata cara dan bagaimana jika utang puasa belum terbayar di tahun ini. 

Simak pembahasan di bawah ini kalau kamu ingin tahu lebih jelas tentang batas membayar utang puasa Ramadan ya, Bela!

1. Batas waktu bayar utang puasa Ramadan

Kapan Batas Bayar Utang Puasa Ramadan? Ini Batas Waktunya

Untuk menjawab pertanyaan kapan batas bayar utang puasa Ramadan, kamu perlu mengetahui penjelasan berikut ini. Menurut LBM PBNU, tidak ada batasan waktu untuk mengganti utang puasa Ramadan di bulan Sya'ban.

Hal itu sejalan dengan pendapat Muhammadiyah yang merujuk pada QS. Al Baqarah ayat 184. Menurut Muhammadiyah, tidak ada batas akhir waktu kapan harus mengganti puasa qadha.

Hal tersebut berlaku untuk orang yang membatalkan puasa karena uzur, baik itu sakit atau hal lain yang mengharuskan untuk mengganti di bulan lain. Namun, sebagian ulama mengharamkan puasa setelah melewati Nisfu Sya'ban sebagai antisipasi masuknya bulan Ramadan. 

2. Tata cara mengganti puasa Ramadan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved