3 Cara Mengetahui Kita Punya Khodam atau Tidak dengan Mudah

Apa kamu merasa punya khodam?

3 Cara Mengetahui Kita Punya Khodam atau Tidak dengan Mudah

Sebagian orang mempercayai adanya khodam. Khodam diyakini sebagai sosok jin pendamping yang keberadaannya dipercaya memberikan perlindungan. Wujud khodam pun bermacam-macam.

Cara mengetahui kita punya khodam atau tidak pun bisa diketahui dari beberapa hal. Simak selengkapnya tentang cara mengetahui keberadaan khodam dalam artikel berikut ini. 

Cara mengetahui kita punya khodam atau tidak

Cara mengetahui kita punya khodam atau tidak bisa dengan memperhatikan sorot mata, ilmu spiritual, hingga kepekaan batin. Bagi orang yang awam, keberadaan khodam mungkin tidak begitu disadari. Tidak semua orang juga memiliki khodam pendamping.

Nah, berikut ini adalah 3 cara yang bisa menunjukkan apakah seseorang punya khodam atau tidak. 

1. Memperhatikan sorot mata seseorang

3 Cara Mengetahui Kita Punya Khodam atau Tidak dengan Mudah

Cara pertama yang bisa menunjukkan apakah kita punya khodam atau tidak adalah dari sorot mata seseorang. Orang yang diyakini memiliki khodam pendamping memiliki sorot mata yang tajam dan berwibawa. 

Sorotan mata orang yang memiliki khodam itu juga bisa membuat orang lain merasa lebih rendah saat berhadapan dengannya. Meski orang tersebut hanya diam, tetapi sorot matanya mengeluarkan energi yang mampu mengintimidasi orang lain. 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved