12 Momen Kebersamaan Prabowo & Bobby Si Kucing Kesayangan

Bobby gemoy julukannya saat ini

Sebagai purnawirawan militer, calon presiden Indonesia pada tahun 2024, Prabowo Subianto tentu saja memiliki citra yang tegas. Namun, siapa sangka sosok Prabowo ternyata memiliki sisi lain yang jarang diketahui banyak orang. 

Di balik kesibukannya dalam dunia politik, Prabowo ternyata memiliki teman setia yang mengisi hari-harinya dengan keceriaan, yaitu kucing kesayangannya, Bobby. Prabowo kerap kali membagikan momen-momen kebersamaan bersama Bobby di akun Instagram pribadinya, lho Bela. Seperti apa?

1. Sebelumnya, perkenalkan ini adalah Bobby, kucing kesayangan Prabowo yang merupakan seekor kucing domestik putih dengan sedikit corak tabby di beberapa bagian.

2. Prabowo juga senang mengunggah kebersamaan dengan kucing kesayangannya Bobby. Dalam salah satu unggahannya, caption video tersebut Prabowo menjuluki kucingnya “Bobby Gemoy!”

3. Kucing Bobby memiliki Instagram pribadi bernama @bobbythek4t_prabowo. Kamu bisa lihat aksi-aksi gemas Bobby di sana

  • Share Artikel

TOPIC