#IMS2020: Intip 5 Pembicara yang Paling Ditunggu di Acara IMS 2020

Ada idolamu nggak nih?

#IMS2020: Intip 5 Pembicara yang Paling Ditunggu di Acara IMS 2020

Acara Indonesia Millennial Summit 2020 yang digelar di The Tribata Dharmawangsa, pada tanggal 17-18 Januari 2020 ini menghadirkan lebih dari 100 pembicara yang kompeten di bidangnya. 

Pembicara yang hadir bukan hanya dari kalangan artis saja, melainkan politisi, atlet, influencer dan masih banyak lagi. Acara yang bertemakan "Shaping Indonesia's Future" ini berhasil menarik lebih dari 4000 millennial leaders untuk hadir. 

Yuk kita lihat siapa saja sih pembicara yang paling ditunggu-tunggu di Indonesia Millennial Summit 2020? 

1. Karin Novilda

#IMS2020: Intip 5 Pembicara yang Paling Ditunggu di Acara IMS 2020

Siapa yang tidak kenal dengan Awkarin? Sosok yang dikenal dengan nama asli Karin Novilda ini memulai karirnya dari instagram. Sempat kontroversial karena gaya hidupnyna yang dinilai negatif, kini Awkarin berubah menjadi influencer yang lebih positif. 

Lewat video yang dia unggah melalui Youtube, banyak orang merasa kagum dengan perubahan yang dialaminya. Mulai dari memiliki manajemen sendiri, membuat bisnis hijab line, hingga membagikan banyak konten positif melalui acara talkshow-nya. Melalui perubahannya itu, tak heran jika dia memiliki banyak penggemar. 

Terbukti di acara IMS 2020 kemarin, cewek yang memiliki 5,2 juta pengikut di Instagram ini menjadi salah seorang pembicara yang paling ditunggu-tunggu. Sesi talkshow dengan tema "Beyond Pink: It's Time to Build Smart Content for Women" dalam stage Future is Female dipenuhi oleh para penggemarnya, banyak penonton hingga rela berdiri untuk mengikuti sesinya pada hari itu. 

2. Ariel Tatum

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved