Lebih Aman, Ini 5 Ide Merayakan Tahun Baru Secara Virtual

Kamu akan pilih ide yang mana, Bela?

Lebih Aman, Ini 5 Ide Merayakan Tahun Baru Secara Virtual

Tidak jarang kamu berpikir bahwa waktu berjalan terlalu cepat tanpa kamu sadari. Sehingga siapa yang menduga bahwa kamu akan segera mengakhiri tahun 2020 yang sayangnya, diwarani beragam tantangan—termasuk permasalahan pandemi COVID-19.

Akibatnya, seperti yang kamu alami bersama penduduk dunia lainnya, larangan untuk mengadakan pesta yang mengundang keramaian pun diberlakukan dalam rangka mencegah penularan virus COVID-19. One of the option, is virtual event! 

Tapi, pertanyaannya, apakah kamu ada ide seru terkait kegiatan tahun baru yang dapat dilakukan secara virtual? Intip beberapa rekomendasi terbaik di bawah ini, Bela!

1. Permainanvirtual

Lebih Aman, Ini 5 Ide Merayakan Tahun Baru Secara Virtual

Menjalani masa pandemi, kamu tidak asing lagi dengan beragam kegiatan virtual. Tidak hanya fokus pada hubungan komunikasi yang dapat dilakukan melalui media sosial, kamu pun dapat menikmati beberapa permainan virtual yang mulai dihadirkan.

Mulai dari online game yang dapat dilakukan secara bersama-sama lewat koneksi internet hingga kuis pertanyaan pada beberapa situs maupun platform media sosial. Sebut saja, Zoom yang menyediakan kuis pertanyaan untuk mendekatkan hubungan satu sama lain.

2. Nonton seru di media sosial

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved